


- Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor hingga 30 Juni mendatang
- Silaturahmi Kelompok Disabilitas Kelurahan (KDK) Lugosobo Bangun Semangat Kebersamaan
- Pembentukan Pengurus Posyandu dan Sosialisasi DTSEN di Kelurahan Lugosobo
- Rapat Koordinasi Pelaksanaan Indeks Desa Tahun 2025 Digelar di Kecamatan Gebang
- TP PKK Kecamatan Gebang Gelar Pengukuhan Ketua Tim Pembina Posyandu, Rakon, dan Halal Bihalal TP PKK Se-Kecamatan Gebang
- Belajar Bareng Pendalaman Pelaporan Pajak Melalui Aplikasi Coretax di Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Sampaikan Materi Sistem Informasi Desa dalam Pelatihan Media Informasi di Desa Pakem
- Sekcam Gebang Heni Susanti, SE Hadiri Halal Bihalal Paguyuban Pedagang Pasar dan Warga Desa Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Hadiri Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang 2025
- Karyawan-Karyawati Kecamatan Gebang Ikuti Tes CKG di Puskesmas Gebang
MONITORING PELAKSANAAN MUSRENBANGDES PENETAPAN RKPDes TAHUN ANGGARAN 2023
Berita Terkait
- MONITORING PENYALURAN BLT DD BULAN SEPTEMBER DI DESA BENDOSARI KECAMATAN GEBANG0
- KONFERENSI SEKRETARIS LURAH DAN SEKRETARIS DESA SE-KECAMATAN GEBANG0
- KONFERENSI KEPALA DESA DAN LURAH SE-KECAMATAN GEBANG0
- GOWES BARENG BUPATI DAN KELUARGA BESAR TUT WURI HANDAYANI KECAMATAN GEBANG0
- JALAN SEHAT RW 001 KELURAHAN LUGOSOBO KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BLT DD BULAN AGUSTUS DI DESA PRUMBEN DAN DESA KEMIRI KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BLT DD BULAN AGUSTUS DAN GIAT VAKSINASI DI DESA SALAM KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI (BPNT) DI KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BLT DD, BIAN, DAN VAKSINASI COVID-19 DI DESA RENDENG0
- LOMBA PADUAN SUARA/UNISONO MARS PURWOREJO TP PKK KECAMATAN GEBANG0
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- FARM FIELD DAY (HARI TEMU LAPANG) DI KELURAHAN LUGOSOBO

Keterangan Gambar : Monitoring Pelaksanaan Kegiatan MUSRENBANGDes RKPDes tahun 2023
Kecamatan Gebang - Rabu (7/9) sebanyak 5 Desa di kecamatan Gebang yakni Desa Gitungan, Kroyo, Gebang, Winongkidul, dan Wonotopo melaksanakan kegiatan Musrenbang Desa Penetapan RKPDes Tahun 2023 bertempat di Balai Desa masing-masing.
Tim monitoring Musrenbangdes dari kecamatan Gebang melakukan monitoring jalannya kegiatan Musrenbangdes sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan oleh Camat Gebang
Turut hadir dalam musyawarah, seluruh perangkat desa, BPD, Bhabinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua TP-PKK, LPM, Kader Posyandu, Kader Pembangunan Manusia (KPM), KPMD, Tokoh Masyarakat, dan Pendamping Desa.
Kegiatan Musrenbang merupakan kegiatan musyawarah tahunan yang diadakan untuk menyepakati Rencana Kerja Pembagunan Desa (RKPDes) yang disesuaikan dengan arah kebijakan pemerintah desa dalam jangka waktu satu tahun atau satu periode.
Musrenbangdes juga bertujuan untuk Menampung dan menetapkan prioritas kebutuhan masyarakat yang diperoleh dari musyawarah perencanaan pada tingkat bawahnya. Menetapkan prioritas kegiatan Desa yang akan dibiayai melalui alokasi dana Desa yang berasal dari APBD maupun sumber dana lainnya.