


- TP PKK Kecamatan Gebang Gelar Pengukuhan Ketua Tim Pembina Posyandu, Rakon, dan Halal Bihalal TP PKK Se-Kecamatan Gebang
- Belajar Bareng Pendalaman Pelaporan Pajak Melalui Aplikasi Coretax di Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Sampaikan Materi Sistem Informasi Desa dalam Pelatihan Media Informasi di Desa Pakem
- Sekcam Gebang Heni Susanti, SE Hadiri Halal Bihalal Paguyuban Pedagang Pasar dan Warga Desa Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Hadiri Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang 2025
- Karyawan-Karyawati Kecamatan Gebang Ikuti Tes CKG di Puskesmas Gebang
- Forkompimcam Gebang Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal ke Ponpes Al Iman dan An-Nawawi
- Pelepasan Purna Tugas Kepala Seksi Pemerintahan Desa Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Hadiri Pertemuan Rutin Anggota KNTA Kecamatan Gebang
- Halal Bihalal Keluarga Besar Kecamatan Gebang dengan Forkompimcam dan Kepala Desa Se-Kecamatan Gebang Tahun 2025
CAMAT GEBANG HADIRI WISUDA PURNA WIYATA SISWA KELAS IX SMP N 22 PURWOREJO
Berita Terkait
- PEMBINAAN PERSATUAN DAN KESATUAN BANGSA BAGI LINMAS KECAMATAN GEBANG0
- GIAT INTENSIFIKASI PBB TAHUN 2024 DI DESA SALAM DAN KRAGILAN KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BLT DD TRIWULAN II DI DESA KRAGILAN KECAMATAN GEBANG0
- INTENSIFIKASI PBB TAHUN 2024 DI DESA MLARAN KECAMATAN GEBANG0
- INTENSIFIKASI PBB TAHUN 2024 DI DESA GEBANG KECAMATAN GEBANG0
- KOORDINASI GEMPUR ROKOK ILEGAL DI WILAYAH KECAMATAN GEBANG0
- LURAH LUGOSOBO PANTAU DISTRIBUSI BANTUAN PANGAN KE 238 KPM0
- INTENSIFIKASI PBB TAHUN 2024 DI KELURAHAN LUGOSOBO KECAMATAN GEBANG0
- UPACARA PERINGATAN HARI LAHIR PANCASILA 1 JUNI 2024 TINGKAT KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BLT DD DESA MLARAN TRIWULAN I TAHUN 20240
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- FARM FIELD DAY (HARI TEMU LAPANG) DI KELURAHAN LUGOSOBO

Keterangan Gambar : Camat Gebang berikan Selamat Kepada Salah Satu Siswa lulusan terbaik
Kecamatan Gebang – Camat gebang Siswantoro Dwi Nygroho, S.STP, MM menghadiri Wisuda Purna Wiyata SMP N 22 Purworejo di Gedung Serbaguna SMP 22 Purworejo, pada senin (10/6).
Wisuda Purna Wiyata merupakan momen penting bagi siswa SMP yang telah menyelesaikan masa pendidikan mereka. Acara ini tidak hanya menandai berakhirnya satu fase pendidikan tetapi juga menjadi ajang untuk merayakan prestasi dan kerja keras siswa.
Diharapkan dengan acara wisuda purnawiyata siswa ini, para siswa dapat mengembalikan semangat, menemukan jati diri siswa, dan memberikan pelajaran yang berharga siswa dalam menerapkan karakter sesuai dengan Profil Pelajar Pancasila.
Pada akhir acara, Camat Gebag memberikan Apresiasi kepada siswa terbaik dari satu angkatan. Hal ini bertujuan untuk memotivasi para siswa agar selalu meningkat kompetensi dan prestasinya.
Selamat dan sukses kepada para wisudawan-wisudawati, tetap semangat dan dapat melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi serta menjaga nama baik almamater.