


- TP PKK Kecamatan Gebang hadiri Rakor dan Serah Terima Ketua TP PKK Kabupaten Purworejo
- CAMAT GEBANG HADIRI PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN PERANGKAT DESA PENUNGKULAN KECAMATAN GEBANG
- Tarawih dan Silaturahim bersama Forkompimcam Plus di Masjid Al-Jawahir desa Winongkidul Kecamatan Gebang
- Kades Dan Lurah se-Kecamatan Gebang ikuti Sosialisasi Pajak Daerah dan Opsen Pajak Daerah di Aula Kecamatan Gebang
- CAMAT GEBANG HADIRI PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN PERANGKAT DESA BENDOSARI KECAMATAN GEBANG
- Tarawih dan Silaturahim bersama Forkompimcam Plus di Mushola Al-Ihsan desa Kalitengkek Kecamatan Gebang
- Tarawih dan Silaturahim bersama Forkompimcam Plus di Masjid At-Taqwa desa Tlogosono Kecamatan Gebang
- Bazar Ramadan Bupati Mara Tandang di GOR Antasena Desa Winonglor Kecamatan Gebang
- Tarawih dan Silaturahim bersama Forkompimcam Plus di Masjid Baitul Azis desa Bendosari Kecamatan Gebang
- Camat Gebang bersama Tim melakukan Koordinasi dan Survei lokasi persiapan bazar pangan Ramadhan
INTENSIFIKASI PBB
Berita Terkait
- MEMANTAU PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN KE SEBELAS DESA KRAGILAN0
- MEMANTAU PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN KE SEBELAS DESA BENDOSARI.0
- MEMANTAU PENYERAHAN LOGISTIK PERCEPATAN PENANGANAN COVID-19 DI DESA KEMIRI0
- MONITORING VAKSINASI DI PASAR KEMIRI0
- RAPAT KOORDINASI BUMDES SE-KECAMATAN GEBANG BERSAMA KOMISI 3 DPRD KABUPATEN PURWOREJO0
- Konferensi Lurah & Kades se-kecamatan Gebang bersama Komisi 2 DPRD Kabupaten Purworejo0
- PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN KESEBELAS0
- MENYAKSIKAN PERESMIAN POS KAMPLING DUSUN TIRIP DESA RENDENG0
- MEMANTAU VAKSINASI COVID DOSIS 2 DI BALAI DESA RENDENG0
- SOSIALISASI PERBUP NOMOR 103 TAHUN 2020 DI KECAMATAN GEBANG0
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- MUSYAWARAH RANTING GERAKAN PRAMUKA KWARTIR RANTING GEBANG

Keterangan Gambar : Camat Gebang dan Tim melakukan Intensifikasi PBB di Desa Seren
Camat Gebang bersama dengan Tim melakukan intensifikasi PBB pada hari kamis tanggal 18 November 2021 di Balai Desa Seren. Intensifikasi PBB ini bertujuan untuk optimalisasi penggalian penerimaan pajak terhadap objek serta subjek pajak yang telah tercatat atau terdaftar dalam administrasi Direktorat Jenderal Pajak (DJP), dan dari hasil pelaksanaan ekstensifikasi Wajib Pajak.Camat Gebang meminta kepada Kepala Desa dan Perangkat Desa untuk mengingatkan warganya yang belum membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Tahun 2021 untuk segera melunasinya. Pembayaran dapat melalui Petugas Pajak Bumi Bangunan (PBB) BP2KAD Kabupaten Purworejo yang berada di Kecamatan atau melalui bank yang telah ditunjuk. Saat ini Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) menjadi andalan pendapatan daerah, mengingat penerimaan dari sektor retribusi dan pajak daerah mengalami penurunan sebagai dampak dari pandemi covid 19.
Camat meminta agar Pemerintah Desa dapat melibatkan lembaga kemasyarakatan Desa seperti PKK, Dasa Wisma maupun RT dalam intensifikasi Pajak Bumi dan Bangunan.