


- Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor hingga 30 Juni mendatang
- Silaturahmi Kelompok Disabilitas Kelurahan (KDK) Lugosobo Bangun Semangat Kebersamaan
- Pembentukan Pengurus Posyandu dan Sosialisasi DTSEN di Kelurahan Lugosobo
- Rapat Koordinasi Pelaksanaan Indeks Desa Tahun 2025 Digelar di Kecamatan Gebang
- TP PKK Kecamatan Gebang Gelar Pengukuhan Ketua Tim Pembina Posyandu, Rakon, dan Halal Bihalal TP PKK Se-Kecamatan Gebang
- Belajar Bareng Pendalaman Pelaporan Pajak Melalui Aplikasi Coretax di Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Sampaikan Materi Sistem Informasi Desa dalam Pelatihan Media Informasi di Desa Pakem
- Sekcam Gebang Heni Susanti, SE Hadiri Halal Bihalal Paguyuban Pedagang Pasar dan Warga Desa Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Hadiri Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang 2025
- Karyawan-Karyawati Kecamatan Gebang Ikuti Tes CKG di Puskesmas Gebang
KARYAWAN-KARYAWATI KECAMATAN GEBANG IKUTI APEL IKRAR DAN PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS NETRALITAS PEGAWAI DALAM PEMILU DAN PEMILIHAN TAHUN 2024
Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) Sangatlah Penting Dalam Pemilihan Umum (Pemilu) Atau Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2023
Berita Terkait
- UPACARA PERINGATAN HARI BELA NEGARA KE 75 TAHUN 2023 TINGKAT KECAMATAN GEBANG0
- RAPAT EVALUASI DAN KOORDINASI PELAKSANAAN PENGELOLAAN KEUANGAN DESA TAHUN ANGGARAN 20230
- CAMAT GEBANG HADIRI BIMBINGAN TEKNIS PENGAWAS PEMILU TINGKAT KELURAHAN/DESA SE-KECAMATAN GEBANG0
- DIKLAT PELATIHAN KEGIATAN PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN WEBSITE DI DESA MLARAN KECAMATAN GEBANG, SARANA INFORMASI DESA DIGITAL0
- CAMAT GEBANG HADIRI MINILOKAKARYA PUSKESMAS GEBANG0
- CAMAT GEBANG HADIRI SERTIJAB KEPALA DESA WONOTOPO KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BLT DD DI DESA WINONGKIDUL KECAMATAN GEBANG0
- SELAPANAN RUTIN KTNA DI DESA PAKEM KECAMATAN GEBANG0
- MONITORING PENYALURAN BLT DD DI DESA PRUMBEN KECAMATAN GEBANG0
- CAMAT GEBANG HADIRI SERTIJAB KEPALA DESA PAKEM KECAMATAN GEBANG0
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- FARM FIELD DAY (HARI TEMU LAPANG) DI KELURAHAN LUGOSOBO

Keterangan Gambar : Camat Gebang memimpin Apel Ikrar dan Penandatanganan Pakta Integritas
Kecamatan Gebang - Camat Gebang, Wan Iman Setiyawan, SE,MM memimpin Apel Ikrar Netralitas Pegawai dan Penandatanganan Pakta Integritas Netralitas Pegawai dalam Pemilihan Umum dan Pemilihan Tahun 2024 di Halaman Depan Kantor Kecamatan Gebang, rabu (20/12/2023).
Apel Ikrar dan Penandatanganan Pakta Integritas Netralitas ASN diikuti oleh Karyawan-karyawati kecamatan Gebang dan karyawan-karyawati kelurahan Lugosobo Kecamatan Gebang.
Apel diawali dengan pembacaan ikrar dan dilanjutkan dengan penandatanganan pakta integritas oleh semua peserta.
Camat Gebang, Wan Iman Setiyawan secara langsung memimpin dalam pembacaan ikrar netralitas pegawai yang berisi 4 poin pernyataan netralitas dalam Pemilu dan Pemilihan tahun 2024, pembacaan ikrar yang diikuti juga oleh seluruh peserta upacara dan diakhiri dengan penandatanganan pakta integritas netralitas sebagai wujud komitmen netral oleh ASN di Pemerintahan Kecamatan Gebang. “Mari bersama-sama mengambil sikap yang bijak, bermedia sosial secara bijak, hindari konflik kepentingan pribadi serta konten-konten yang berbau politik,” ucap Camat Gebang.
Dengan dilaksanakannya ikrar dan penandatanganan pakta integritas netralitas yang juga dipublikasikan di medsos Kecamatan Gebang juga dapat menjadi pengingat kepada pihak tertentu, sehingga tidak memberikan ajakan sampai dengan intervensi politik terhadap Pegawai Kecamatan Gebang