


- Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor hingga 30 Juni mendatang
- Silaturahmi Kelompok Disabilitas Kelurahan (KDK) Lugosobo Bangun Semangat Kebersamaan
- Pembentukan Pengurus Posyandu dan Sosialisasi DTSEN di Kelurahan Lugosobo
- Rapat Koordinasi Pelaksanaan Indeks Desa Tahun 2025 Digelar di Kecamatan Gebang
- TP PKK Kecamatan Gebang Gelar Pengukuhan Ketua Tim Pembina Posyandu, Rakon, dan Halal Bihalal TP PKK Se-Kecamatan Gebang
- Belajar Bareng Pendalaman Pelaporan Pajak Melalui Aplikasi Coretax di Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Sampaikan Materi Sistem Informasi Desa dalam Pelatihan Media Informasi di Desa Pakem
- Sekcam Gebang Heni Susanti, SE Hadiri Halal Bihalal Paguyuban Pedagang Pasar dan Warga Desa Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Hadiri Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang 2025
- Karyawan-Karyawati Kecamatan Gebang Ikuti Tes CKG di Puskesmas Gebang
BENCANA ALAM TANAH LONGSOR
Berita Terkait
- Evaluasi Pelaksanaan Pilkada Kabupaten Purworejo PPK Gebang0
- Persiapan Pilkades Antar Waktu Desa Rendeng0
- Rapat Koordinasi Sekretaris Kelurahan dan Desa SE-Kecamatan Gebang0
- SOSIALISASI PENGELOLAAN DANA TRANSFER KE DESA0
- FASILITASI PEMILIHAN PENGURUS RW 003 KELURAHAN LUGOSOBO0
- RAPAT KOORDINASI KEPALA DESA DAN KELURAHAN SE-KECAMATAN GEBANG0
- PENGENDALIAN ORGANISME PENGGANGGU TANAMAN PERTANIAN MELALUI TEKNIK APLIKASI AGENT HAYATI CAIR DI KELURAHAN LUGOSOBO0
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG0
- PERTEMUAN LANSIA KECAMATAN GEBANG0
- SERAH TERIMA JABATAN KEPALA DESA NGAGLIK0
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- FARM FIELD DAY (HARI TEMU LAPANG) DI KELURAHAN LUGOSOBO

Keterangan Gambar : Lokasi Bencana Tanah Longsor
Hujan deras yang turun beberapa hari mengakibatkan terjadinya bencana tanah longsor maupun tanah bergerak dibeberapa titik di wilayah Kecamatan Gebang. Tanah longsor terjadi di Dusun Pengaringan Desa Prumben mengakibatkan beberapa kerusakan lahan pertanian serta kerusakan dinding rumah. Kepala Desa Prumben Sumrodin mengatakan berkat kesiapan masyarakat dan relawan desa bencana alam yang terjadi dapat segera ditangani. Disamping itu Pemerintah Desa Prumben sebagai Desa yang rawan bencana tanah longsor menggiatkan ronda bukan hanya untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas tetapi juga mengantisipasi bila terjadi bencana alam. Sementara itu keretakan tanah kembali terjadi di Desa Kemiri. Menurut Pejabat Kepada Desa Kemiri Samingan, keretakan terjadi lagi di lokasi bencana alam tahun 2020. Tanah kembali retak dibeberapa tempat dengan lebar retakan bervariasi. Tidak ada korban jiwa dalam bencana alam karena di lokasi tersebut rumah-rumah memang sudah dikosongkan atau tidak dihuni lagi.