


- Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor hingga 30 Juni mendatang
- Silaturahmi Kelompok Disabilitas Kelurahan (KDK) Lugosobo Bangun Semangat Kebersamaan
- Pembentukan Pengurus Posyandu dan Sosialisasi DTSEN di Kelurahan Lugosobo
- Rapat Koordinasi Pelaksanaan Indeks Desa Tahun 2025 Digelar di Kecamatan Gebang
- TP PKK Kecamatan Gebang Gelar Pengukuhan Ketua Tim Pembina Posyandu, Rakon, dan Halal Bihalal TP PKK Se-Kecamatan Gebang
- Belajar Bareng Pendalaman Pelaporan Pajak Melalui Aplikasi Coretax di Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Sampaikan Materi Sistem Informasi Desa dalam Pelatihan Media Informasi di Desa Pakem
- Sekcam Gebang Heni Susanti, SE Hadiri Halal Bihalal Paguyuban Pedagang Pasar dan Warga Desa Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Hadiri Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang 2025
- Karyawan-Karyawati Kecamatan Gebang Ikuti Tes CKG di Puskesmas Gebang
PELAKSANAAN RAPPID TEST COVID 19 PEDAGANG PASAR GEBANG
Berita Terkait
- MONITORING PENYALURAN BLT DD DI 7 DESA Se KECAMATAN GEBANG0
- PENYALURAN BLT DD DESA SALAM0
- PENYALURAN BANSOS UNTUK MARBOT DARI KUA GEBANG0
- PENYALURAN BST KEMENSOS DI PENDOPO KECAMATAN GEBANG0
- SOSIALISASI COVID 19 DAN PEMBAGIAN MASKER DI PASAR SEREN0
- PENGEDALIAN HAMA WERENG COKLAT DI DESA BENDOSARI0
- PENYALURAN BLT DANA DESA DESA KRAGILAN0
- PENERIMAAN BANTUAN SERIBU MASKER DARI BPBD KABUPATEN PURWOREJO0
- PENYALURAN BLT DANA DESA DESA SIDOLEREN0
- PENYALURAN BLT DANA DESA DESA RENDENG0
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- FARM FIELD DAY (HARI TEMU LAPANG) DI KELURAHAN LUGOSOBO

Keterangan Gambar : Rappid Test Pedagang Pasar Gebang
Sebanyak 21 pedagang pasar Gebang melakukan rappid test yang dilaksanakan oleh tenaga kesehatan Puskesmas Gebang yang didampingi oleh Forkompimcam Gebang pada hari Sabtu tanggal 23 Mei 2020.
Menurut Kepala Puskesmas Gebang rappid test dilakukan hanya untuk memastikan bahwa para pedagang di pasar Gebang ini dalam keadaan sehat bebas dari covid 19, mengingat bahwa pasar Gebang sangat ramai pada hari-hari sebelumnya dan banyak pedatang baik pembeli maupun pendagang dari luar Gebang.
Kedua puluh satu pedagang yang melakukan rappid test ini adalah pedagang yang menetap atau membuka kios di pasar Gebang.
Setelah dilaksanakan rappid test hasilnya menunjukan bahwa 21 pedagang hasilnya negatif.
Dengan demikian maka pasar Gebang aman dari covid 19, namun Kepala Puskesmas Gebang berharap agar semua pembeli dan penjual tetap mematuhi protokol covid 19 dengan memakai masker, menjaga jarak serta kios menyediakan sarana cuci tangan