


- TP PKK Kecamatan Gebang Gelar Pengukuhan Ketua Tim Pembina Posyandu, Rakon, dan Halal Bihalal TP PKK Se-Kecamatan Gebang
- Belajar Bareng Pendalaman Pelaporan Pajak Melalui Aplikasi Coretax di Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Sampaikan Materi Sistem Informasi Desa dalam Pelatihan Media Informasi di Desa Pakem
- Sekcam Gebang Heni Susanti, SE Hadiri Halal Bihalal Paguyuban Pedagang Pasar dan Warga Desa Gebang
- Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Hadiri Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang 2025
- Karyawan-Karyawati Kecamatan Gebang Ikuti Tes CKG di Puskesmas Gebang
- Forkompimcam Gebang Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal ke Ponpes Al Iman dan An-Nawawi
- Pelepasan Purna Tugas Kepala Seksi Pemerintahan Desa Kecamatan Gebang
- Camat Gebang Hadiri Pertemuan Rutin Anggota KNTA Kecamatan Gebang
- Halal Bihalal Keluarga Besar Kecamatan Gebang dengan Forkompimcam dan Kepala Desa Se-Kecamatan Gebang Tahun 2025
Camat Gebang Siswantoro Dwi Nugroho Hadiri Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang 2025
Berita Terkait
- Karyawan-Karyawati Kecamatan Gebang Ikuti Tes CKG di Puskesmas Gebang0
- Forkompimcam Gebang Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal ke Ponpes Al Iman dan An-Nawawi0
- Pelepasan Purna Tugas Kepala Seksi Pemerintahan Desa Kecamatan Gebang0
- Camat Gebang Hadiri Pertemuan Rutin Anggota KNTA Kecamatan Gebang0
- Halal Bihalal Keluarga Besar Kecamatan Gebang dengan Forkompimcam dan Kepala Desa Se-Kecamatan Gebang Tahun 20250
- Lurah Lugosobo Hadiri Rapat Koordinasi dengan Tim Keuangan Kecamatan Gebang0
- Rapat Koordinasi Kewaspadaan Dini Penyakit Malaria di Ruang Camat Gebang0
- RAPAT KOORDINASI PENGELOLAAN KEUANGAN DESA DI KECAMATAN GEBANG0
- PENYERAHAN BANTUAN BIBIT DURIAN KEPADA WARGA DESA NGAGLIK KECAMATAN GEBANG0
- SOSIALIASI PROGRAM PTSL DI DESA NGAGLIK KECAMATAN GEBANG0
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- FARM FIELD DAY (HARI TEMU LAPANG) DI KELURAHAN LUGOSOBO

Keterangan Gambar : Camat Gebang bersama Forkompimcam ikuti Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang Tahun 2025
Kecamatan Gebang – Camat Gebang, Siswantoro Dwi Nugroho,S.STP,MM , menghadiri dan membuka secara resmi Upacara Pembukaan Pesta Siaga Kwarran Gebang yang berlangsung di Lapangan SMP Negeri 22 Purworejo, pada hari Sabtu, 12 April 2025.
Kegiatan ini diikuti dengan antusias oleh 64 barung pramuka siaga dari tingkat SD/MI se-Kecamatan Gebang, yang terdiri atas 32 barung putra dan 32 barung putri. Masing-masing barung beranggotakan 8 peserta, sehingga total peserta yang turut memeriahkan acara ini mencapai 512 pramuka siaga.
Camat Gebang menyampaikan apresiasi atas semangat dan antusiasme para peserta, serta menekankan pentingnya kegiatan kepramukaan dalam membentuk karakter, kedisiplinan, dan semangat kebersamaan sejak dini. Ia juga berharap kegiatan ini dapat menjadi wadah pembinaan generasi muda yang tangguh dan berintegritas.
Pesta Siaga Kwarran Gebang ini merupakan agenda tahunan yang bertujuan untuk menumbuhkan semangat kebangsaan, keterampilan, dan kerjasama di kalangan pramuka siaga. Rangkaian kegiatan diisi dengan berbagai lomba edukatif dan permainan yang menyenangkan, sekaligus mendidik.
Acara pembukaan berlangsung meriah dan tertib, dengan dukungan penuh dari para pembina, guru pendamping, serta orang tua peserta yang hadir untuk memberikan semangat.