- KASI PEMERINTAHAN DESA HADIRI MUSDES PENETAPAN APBDES TAHUN ANGGARAN 2025 DI DESA KROYO
- FORKOMPIMCAM SELENGGARAKAN RAKOR KESIAPSIAGAAN NATARU DI KECAMATAN GEBANG
- TIM KECAMATAN GEBANG MONITORING PELAKSANAAN UJIAN SELEKSI PERANGKAT DESA DI DESA PELUTAN
- 24 DESA SE-KECAMATAN GEBANG HADIRI DESK RAPBDES TAHUN ANGGARAN 2025
- PENDAMPINGAN PENYALURAN BANTUAN UNTUK WARGA TERDAMPAK BENCANA TANAH BERGERAK DI DESA KEMIRI KECAMATAN GEBANG
- FORKOMPIMCAM GELAR KOORDINASI TERKAIT BENCANA TANAH BERGERAK DI DESA KEMIRI KECAMATAN GEBANG
- CAMAT GEBANG MENINJAU LOKASI BENCANA TANAH BERGERAK DI DESA KEMIRI KECAMATAN GEBANG
- CAMAT GEBANG HADIRI PELANTIKAN PERANGKAT DESA BARU DI DESA NGEMPLAK KECAMATAN GEBANG
- CAMAT GEBANG HADIRI ACARA HARI DISABILITAS INTERNASIONAL DI BALAI DESA GEBANG
- GLADI BERSIH PELANTIKAN PERANGKAT DESA BARU DI DESA NGEMPLAK
SOSIALISASI DAN SELEKSI PESERTA PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN
Berita Terkait
- PENUTUPAN PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA NGAGLIK0
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 20211
- PEMBEKALAN PANITIA PILKADES ANTAR WAKTU0
- PROLANIS KECAMATAN GEBANG0
- ORIENTASI PPKBD GEBANG0
- RAPAT KOORDINASI BERSAMA KOMISI IV DPRD KABUPATEN PURWOREJO0
- MUSRENBANG RKPD KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2022 KECAMATAN GEBANG0
- RAKOR PERSIAPAN PILKADES ANTAR WAKTU DESA RENDENG0
- PENGUKUHAN DEWAN PIMPINAN MUI KECAMATAN GEBANG0
- RAPAT KOORDINASI PEMBERDAYAAN PEREMPUAN KECAMATAN GEBANG0
Berita Populer
- PEMBINAAN KADER PPKBD/SUB PPKBD
- LUGOSOBO DI SORE HARI SAATNYA PENYEMPROTAN TANAMAN PADI
- MELALUI SWAKELOLA POKMAS PEMBANGUNAN SIAP MEMBANGUN MASYARAKAT LUGOSOBO YANG BERKUALITAS
- Konferancab PAC IPNU IPPNU Gebang
- PENDAFTAR BAKAL CALON KEPALA DESA PILKADES SERENTAK TAHUN 2021
- DOA BERSAMA AWAL TAHAPAN PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 DI KECAMATAN GEBANG
- AWALI TAHAPAN PEMILU 2024, PPK GEBANG MEMBIMTEK PPS SE-KECAMATAN GEBANG
- PELANTIKAN PERANGKAT DESA GEBANG
- PENELITIAN BERKAS PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA
- SOSIALISASI PEMILIHAN KEPALA DESA SERENTAK TAHUN 2021 DESA NGAGLIK
Keterangan Gambar : Sosialisasi Dan Seleksi Peserta Pelatihan Kewirausahaan
Guna meningkatkan ketrampilan dibidang seni tata rias manten, maka Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Purworejo akan menyelenggarakan pelatihan kewirausahaan berupa ketrampilan tata rias, hantaran dan dekorasi pengantin yang akan diikuti oleh 20 peserta di Desa Kalitengkek Kecamatan Gebang. Untuk itu pada hari Rabu tanggal 10 Pebruari 2021 diadakan sosialisasi dan seleksi pelatihan kewirausahaan tersebut.
Kepala Desa Kalitengkek Edi Purwanto mengatakan Pemerintah Desa menyambut baik adanya pelatihan tersebut. Sebab sebagai Desa yang cukup terpencil dan sulit dijangkau selama ini kesulitan apabila ada warganya yang hendak mengadakan hajatan. Mereka harus mengeluarkan biaya yang cukup tinggi untuk mendatangkan juru rias serta dekorasi manten. Kepala Desa Kalitengkek juga mengharapkan bahwa jika sudah terampil bukan tidak mungkin bahwa kelengkapan penyelenggaraan hajatan dapat menjadi salah satu bidang usaha Bumdes.